Sentra Pembuat Rebana Marawis – Marawis adalah salah satu jenis “band tepuk” dengan perkusi sebagai alat musik utamanya. Musik ini merupakan kolaborasi antara kesenian Timur Tengah dan Betawi, dan memiliki unsur keagamaan yang kental. Itu tercermin dari berbagai lirik lagu yang dibawakan yang merupakan pujian dan kecintaan kepada Sang Pencipta.Kesenian marawis ini hampir identik dengan dengan kesenian Sufi karena setiap Syair yang dibawakan mengandung puji2an kepada Rasulullah beserta keluarga, para Wali dan Permohonan doa kepada Allah SWT.
Di CV. Toserba Pesantren kami ini memiliki banyak sekali ragam model dan bentuk, disini anda bisa memesan Alat Marawis ini sesuai dengan kebutuhan dan keinginan anda, anda tidak perlu takut atau risau dengan modelnya. Anda bisa menentukan sendiri model warna atau model motif ukiran nya. Kelebihan dari Produsen Alat Hadroh Jepara CV. Toserba Pesantren adalah anda bisa menambahkan ukiran nama atau logo group sholawat pada masing-masing Alat Marawis anda, kami siap memproduksikannya. Keren tidak jika alat Marawis anda terdapat lambang nama yang melekat pada setiap alat. Soal harga anda jangan khawatir kami akan memberikan harga yang terbaik sesuai anggaran yang anda siapkan dan tentunya Free Ongkir. Oleh karena itu kami benar-benar mengutamakan buat anda semua yang pesan di kami.
Secara Umum, Alat musik ini terdiri dari: hajir (gendang besar) berdiameter 45 Cm dengan tinggi 60-70 Cm, marawis (gendang kecil) berdiameter 20 Cm dengan tinggi 19 Cm, dumbuk atau (jimbe) (sejenis gendang yang berbentuk seperti dandang, memiliki diameter yang berbeda pada kedua sisinya), serta dua potong kayu bulat berdiameter sepuluh sentimeter. Kadang kala perkusi dilengkapi dengan Markis atau krecekdan dan Symbal yang berdiameter kecil.
Kalau anda ingin memesan atau membeli barang produk silakan datang di toko kami yaitu di Wisma Tropodo. Jl. Yos Sudarso BS No 10 Waru Sidoarjo. Dan jika anda tidak bias datang ke toko kami silahkan hubungi nomor 082223332919 atas nama Mochammad Rofiuddin